Pertemuan para mapper ABDI
                
                                    
                                  in Diskusi Umum              
                    Mapping penting untuk pasien CI. Tetapi menjaga kemampuan para mapper juga penting. Diskusi sesama mapper yang dilakukan pada tanggal 9 - 10 Februari 2018 menggambarkan betapa pentingnya menjaga kemampuan para mapper.
Dipandu oleh pakar mapping dari AB, diskusi interaktif yang hangat terjadi di antara sesama mapper. Semoga aktifitas ini tetap bisa berjalan secara periodik, sehingga kinerja mapping dari para mapper tetap terjaga.


Comments
Semoga kerja keras dan usaha AB dan team diberi kelancaran, dan mendapat berkat dari Tuhan Yang Maha Kuasa.
Amien.